Posts

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL,WRITTEN EXPRESSION DAN PEMBAHASANNYA

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL (WRITTEN EXPRESSION 10)DAN PEMBAHASANNYA

Image
1. Please give me a few coffee and some donuts if you have any left.                    A                B                              C                              D jawab :(B)a few key word :coffee pembahasan: seharusnya a little ,coffee adalah noun-countable noun. 2. There are ten childs playing in the yard near her house,but your child is not among them.            A                      B                                                                                     C                           D jawab :(B)childs key word: ten pembahasan :seharusnya children ,jamak dari child adalah children 3. People respected George Washington because he was a honest man ,and he returned out          A                                                                    B                                 C to  be one of our greatest   military leaders.                 D jawab :(C)a honest man key word :honest pembahasan :seharusnya an honest man ,honest dibaca

TRIK N0.1 MENGERJAKAN SOAL SOAL TOEFL DAN PEMBAHASANNYA 3

Image
1.I've never had this........before.     a.type of fruit     b.types of fruit     c.types of fruits     d.some types of fruit I merupakan subjek kalimat; have never had predikat kalimat,this merupakan kata ganti tunjuk yang mengacu pada objek kalimat.Objek yang sesuai mengikuti kata ganti tunjuk tersebut adalah objek tunggal-yaitu type of fruit. 2.She doesn't like ..............     a.eat papaya     b.eats papaya     c.eating papaya     d.ate papaya She merupakan subjek kalimat; doesn't like predikat kalimat.Predikat tersebut berjenis transitif,artinya memerlukan objek.Objek dapat berupa kata benda,frase kata benda,atau kata kerja yang dibendakan (gerund)dan frase gerund seperti eating papaya. 3.The girl should take.........     a.everyday      b.the pill     c.before eating     d.correctly The girl adalah subjek kalimat ;should take adalah predikat kalimat berupa kata kerja transitif yang memerlukan objek.Jadi,setelah should take harus diikuti

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL SOAL TOEFL DAN PEMBAHASANNYA 1

Image
soal-soal TOEFL 1.With his sister...........went to my house.     a.He     b.later     c.when     d.will Unsur konstruksi kalimat di samping bila di analisa terdiri dari with his sister- keterangan; went to- predikat; my house -objek,jadi unsur yang belum ada dalam kalimat tersebut adalah subjek.Kata yang tepat sebagai subjek adalah pronoun -He. 2...............,Adi,attended my party.    a.Yesterday    b.Although    c.Happily    d.My causin Kata Adi yang diapit oleh dua koma merupakan apositif(keterangan tambahan bagi subjek)bukan subjek.Sedangkan attended merupakan predikat.Jadi,kalimat tersebut memerlukan subjek.Yang dapat menjadi subjek adalah noun phrase- my causin. 3.An excellent basketball player,...............never misses his basketball shots.    a.I    b.will     c.Dustin    d.when Serupa dengan soal sebelumnya ,kalimat disamping belum memiliki subjek sebab an excellent basketball player merupakan apositif.Kata yang sesuai untuk menjadi subjek adalah D

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL STRUCTURE(TOEFL)

Image
1.The topic interests............... a.many people b.to people c.he d.we The topic adalah subject tunggal , interests adalah predikat tunggal ,sedangkan object nya belum ada.Dari pilihn jawaban yang sesuai menempati object adalah "many people". 2.These boxes are so heavy that I can't lift......... a.them b.it c.me d.its Kalimat ini membutuhkan object ,mengacu pada These boxes sebagai subject jamak maka yang bisa mewakili kata the boxes adalah "them". 3.I have.........in that building. a.to class b.a classes c.one class d.had class Have adalah kata kerja yang membutuhkan object ,dari pilihan jawaban object yang tepat adalah "one class". 4.She needs.......... a.to piece of paper b.another piece of paper c.have a piece of paper d.bought a piece of paper Kalimat ini membutuhkan object ,yaitu berupa frase kata benda. Dari pilihan jawaban yang merupakan frase kata benda adalah "another piece of paper". 5.Botanis

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL STRUCTURE(TOEFL)

Image
1..................has dumped waste into the river. a.Men b.I c.The company d.They Predikat has merupakan bentuk tunggal ,jadi subject yang  tepat adalah juga bentuk tunggal -yaitu "The company". 2............lays a single egg,she gives them to her mate. a.After the female emperor penguins b.After the female emperor penguin c.After the female emperor penguin's d.The female emperor penguins Lays merupakan predikat tunggal yang layak mengikuti subject tunggal.Subject tunggal yang tersedia pada soal adalah "After the female emperor penguin". 3.If.........answer it correctly,your next question will be harder. a.it b.is c.you d.they Answer merupakan predikat jamak ,namun mengacu pada kata your maka subject yang tepat untuk predikat tersebut adalah "you". 4.Xena walked on the grass,but...........didn't get her new shoes wet. a.we b.he c.she d.it Didn't get merupakan predikat dalam bentuk past yang bisa diikuti sem

TRIK N0.1 MENGERJAKAN SOAL SOAL TOEFL DAN PEMBAHASANNYA 5

Image
 1 . The organisers found ...........     a.a new site     b.a new sites      c. new site     d.a site new Frase yang tepat untuk menempati posisi objek kalimat disamping adalah a new site karena rangkaiannya sudah tepat-diawali determiner 'a ' ,kemudian di ikuti adjective 'new' ,dan di akhiri oleh noun 'site ';B salah karena determiner 'a' tidak sesuai diikuti oleh plural noun 'sites' ,seharusnya diikuti oleh singular noun;(C)dan(D) susunannya salah. 2.The event drew a..........audience than the organizers had expected.     a.large     b.larger     c.the largest     d.very large Dalam kalimat disamping terdapat kata than.Artinya,kalimat ini memerlukan comparative adjective.Sehingga,jawaban yang tepat adalah larger. 3.The festifal featured............musicians of the 1960s.     a.one the greatest     b.some of the greater     c.some of the great     d.some of the greatest Untuk menentukan kata sifat yang sesuai dengan kali

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(STRUCTURE)

Image
  Direction : Each of the following sentences has an underlined word or phrase.Bellow each sentence are four other words or phrases,marked(A),(B),(C),and(D).You are to choose the one word or phrase that best keeps the meaning of the original sentence if it is substituted for the underlined word or phrase.Then circle the letter of that answer in your book. Arah : Setiap kalimat berikut memiliki kata a frase yang digarisbawahi. Di bawah setiap kalimat terdapat empat kata atau frasa lain, bertanda (A), (B), (C), dan (D]. Anda harus memilih satu kata atau frase yang paling sesuai dengan arti kalimat aslinya jika itu menggantikan kata atau frase yang digarisbawahi. Lalu lingkari huruf jawaban itu di buku Anda. 1.Petty larceny is a misdemeanor distinguished from grand larceny by the calue of the property involved. a.crime b.hobby c.career d.chore pembahasan: “Misdemeanor” berasal dari kata yang berarti “memimpin dengan salah.” Pelanggaran adalah tindakan yang dianggap tidak dapat diterima