TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL,WRITTEN EXPRESSION DAN PEMBAHASANNYA

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(STRUCTURE,WRITTEN EXPRESSION DAN READING)DAN JAWABANNYA

Image
         STRUCTURE TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL 2 DAN PEMBAHASANNYA 1.In the late 1880s,Hull House......United States first welfare state. a.to become the b.became the c.becoming one of the d.it became the 2..............with the largest alphabet is Cambodian,with 74 letters. a.In the language b.The language is c.The language d.About the language 3...........given to the various types of microscopic plants and animals found in water. a.Named plankton b.The name of plankton c.Plankton's name d.Plankton is the name 4.Charles Babbage(1792-1871)drew up the first plans for a programmable digital computer in 1834,but.........was never completed. a.his invention b.he invented c.to invent him d.for him to invent 5............,one of the oldest forms of written communication,was used as early as 3000 B.C. a.Cuneiform writing b.In cuneiform writing c.Cuneiform writing d.When cuneiform writing 6.A a protection device,an octopus ejects black or purple ink to cloud ...

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(STRUCTURE)

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL 2 DAN PEMBAHASANNYA1.We can..........others much better if we put what we have learned at a university into practice.
a.help
b.helps
c.helped
d.would help

PEMBAHASAN:
Kalimat ini Conditional tipe I yang mrnggunakan bentuk present.Dengan adanya modal can maka kata kerja yang menyertainya berupa infinitive-yaitu help.

2.If their goals............too high for them,the young person may have to change it to be working in a related field.
a.is
b.are
c.were
d.was

PEMBAHASAN:
Kalimat ini Conditional tipe I yang menggunakan bentuk present.Maka,kata kerja yang sesuai untuk subject their goals adalah are.

3.If it were,the rate of suicide..........incredibly high.
a.will be
b.would be
c.would have been
d.had been

PEMBAHASAN:
Kata were menunjukkan bahwa kalimat ini menggunakan Tipe II yang mengacu pada kejadian sekarang namun menggunakan bentuk lampau karena kejadian yang dimaksud tidak mungkin terjadi.Maka,main clause menggunakan kata kerja will be.

4.If you don't succed,you............again.
a.had tried
b.would try
c.would have tried
d.try

PEMBAHASAN:
If -clause menggunakan bentuk present berarti kalimat ini mengacu rumus Tipe I.Jadi,main clause menggunakan kata kerja present-yaitu try.

5.If everyone in a society highly educated,there.........no doubt that the society will be able to develop at a great speed.
a.will
b.will be
c.would be
d.would have been

PEMBAHASAN:
Kalimat ini merupakan conditional tipe I yang menggunakan bentuk present.Jadi,main clause-nya dapat menggunakan bentuk future-yaitu will be.

6.If all babies were born equal in their future physical and mental abilities,there...........much less correlation between the twins than that between the twin and his/her sibling the foster family.
a.will
b.will be
c.would be
d.would have been

PEMBAHASAN:
Kata wee dalam if-clause mengindikasikan bahwa kalimat ini menggunakan tipe II.Jadi,main clause menggunakan kata kerja lampau-yaitu would be.

7.He can review more effectively if he...........from these exam experiences.
a.learn
b.learns
c.learnt
d.would learn

PEMBAHASAN:
can review merupakan bentuk present,sehingga if-clause-nya juga harus menggunakan kata kerja bentuk present-yaitu learns(mengacu pada subject he)

8.If I ............to choose one of the two positions,my choice would be the former.
a.am forced
b.was forced
c.were forced
d.will be forced

PEMBAHASAN:
Main clause menggunakan kata kerja lampau-would be sehingga if -clause juga menggunakan kata kerja lampau-yaitu were forced(pada Tipe II 'was' diganti'were')

9.We have to adapt to customs of the new country if they...........into the law.
a.are written
b.were written
c.would be written
d.would have written

PEMBAHASAN:
Have to merupakan bentuk present jadi kalimat ini menggunakan rumus tipe I -if-cause-nya juga harus menggunakan bentuk present-yaitu are written.

10.You can live comfortably and avoid troubles and misunderstanding in a foreign country if you..........the way other do.
a.think and behave
b.thought and behaved
c.would think and behave
d.would  kata kerja bentuk and behaved

PEMBAHASAN:
Main clause menggunakan kata kerja present-live avoid maka if-clause juga menggunakan kata kerja bentuk present-yaitu think and behave.

Thank for reading TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL in my blog.



























Comments

Popular posts from this blog

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(READING)

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(READING)

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(READING)