TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL,WRITTEN EXPRESSION DAN PEMBAHASANNYA

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL (READING) DAN PEMBAHASANNYA

Image
        READING TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL 2 DAN PEMBAHASANNYA            Madison Square Garden,a world-famous sporting venue in Newyork City,has actually been a series of buildings in varied locations rather than a single building in one spot.In 1873,P.T.Barnum built Barnum's Monster Classical and Geological Hippodrome at the corner of Madison Avenue and 26th Street,across from Madison Square Park.Two years later,bandleader Patrick Gilmore bought the property,added statues and fountains,and renamed it Gilmore's Gardens.When Cornelius Vanderbilt bought the property in 1879,it was renamed Madison Square Garden.          A second very lavish Madison Square Garden was built at the same location in 1890,with a ballroom,a restaurant,a theater,a rooftop garden,and a main arena with seating for 15000.However,this elaborate Madison Square Garden lasted only until 1924,when it was torn down to make way for a forty-story skyscraper.          When the second Madison Square Garden ha

TRIK MENGERJAKAN SOAL-SOAL TOEFL DAN PEMBAHASANNYA 8

1.Joana..........an additional class this semester.
    a.take
    b.takes
    c.taken
    d.taking
Joana merupakan subjek kata ganti orang ketiga tunggal yang bila digunakan dalam kalimat present kata kerjanya menggunakan V1+es/s.Jadi,jawaban yang benar adalah takes.
2.The game..........yesterday.
   a.end
   b.ends
   c.ended
   d.is ending
Pada kalimat disamping menggunakan keterangan waktu yesterday sehingga kata kerja yang di gunakan harus dalam bentuk lampau-yaitu ended.
3.I........you tomorrow evening.
    a.am going to see
    b.see
    c.have seen
    d.am seeing
Kalimat disamping memiliki keterangan waktu tomorrow evening yang menunjukkan peristiwa future tense.Selain menggunakan will atau shall,bentuk future dapat menggunakan to be + giong to + V1.Jadi ,predikat yang tepat untuk kalimat disamping adalah am going to see. 
4.Columbia.......on a tradition of both social and scientific innovation for over 250 years.
    a.carried
    b.has carried
    c.have carried
    d.has carried
Kalimat ini memiliki keterangan waktu for over 250 years yang mengindikasikan bahwa peristiwa tersebut berlangsung secara berkelanjutan.Jadi,kalimat ini termasuk present perfect tense dengan kata kerja berbentuk has + past partisiple.Has dipilih karena sesuai dengan subjek columbia(tunggal)
5.We............cost should not be a barier to pursuing your educational dreams.
    a.believed
    b.were believing
    c.believes
    d.believe
Dengan melihat predikat should not be......dapat di ketahui bahwa kalimat disamping berjenis present tense.Sehingga,kata kerja yang sesuai dengan hal tersebut dan juga subjek We adalah believe.
6.The statue of Library National Monument Officially........her 100th birthday on October 28,1986.
    a.celebrate
    b.celebrates
    c.celebrared
    d.has celebrated
Keterangan on October 28,1986 menunjukkan bahwa peristiwa ini terjadi di masa lampau dan tidak berlanjut kemasa sakarang .Jadi,kalimat ini berjenis past tense(V2).Kata kerja yang tepat adalah celebrated.
7.By the end of the war,almost 200,000 black soldiers and sailors.........for the Union and freedom
   a.fought
   b.have fought
   c.has fought
   d.had fought
By the end of the war merupakan keterangan yang menjelaskan bahwa peristiwa utama yang disampaikan kalimat ini telah terjadi sebelum peristiwa lain terjadi.Sehingga ,kalimat ini menggunakan bentuk past perfect tense-had + V3 -yaitu had fought.
8.This chapter will...........you how to select the proper food nutrients and establish proper eating habits.
    a.teach
    b.teaches
    c.taught
    d.teaching
Kalimat soal ini terdapat modal will yang mengindikasikan bentuk future tense.Setelah modal will wajib diikuti  V1 yaitu teach
9.They........just.......football.
    a.have-played
    b.has-played
    c.are-playing
    d. is playing
Kalimat disamping menggunakan kata just yang mengindikasikan bahwa kalimat ini berjenis kalimat present perfect yaitu kalimat yang telah terjadi namun tidak memiliki keterkaitan dengan peristiwa sekarang.Maka kata kerja yang tepat adalah have played.
10.I............before Joe came.
     a.have cooked
     b.has coked
     c.had cooked
     d.have been cooking
Kalimat disamping terdapat keterangan before Joe came yang memiliki keterkaitan dengan peristiwa yang sebelumnya telah terjadi.Jadi ,kalimat ini berjenis past perfect tense dengan formasi  had + V3-had cooked.
11.We...........the game for two hours.
    a.have watched
    b.has watched
    c.had watched
    d.have been watching
Kalimat disamping memiliki keterangan for two hours sehingga mengindikasikan kalimat ini termasuk present perfect progessive yang menceritakan bahwa peristiwa ini telah terjadi dan masih berlangsung.Formasi untuk kalimat ini adalah have + V3 + Ving - have been watching.
12.She.............tennis by tomorrow.
    a.will have played
    b.has played
    c.had played
    d.have been playing
Kalimat disamping terdapat keterangan  by tomorrow yang memperlihatkan bahwa peristiwa ini pasti terjadi sebelum besok.Jadi,kalimat ini berbentuk future perfect dengan formasi will + have + V3 -will haveplayed
13.He........here last year.
     a.move
     b.moves
     c.is moving
     d.moved
Keterangan last here mengindikasikan peristiwa terjadi di masa lampau .Jadi ,kalimat ini berjenis past tense dengan formasi V2-moved.
14.Water............about 50 to 55 percent of total body weight.
     a.make up
     b.makes up
     c.making up
     d.made up
Kalimat ini mengandung tentang fakta atau kebenaran umum sehingga kata kerja yang digumakan menggunakan present-make up
15.Fats and carbohyddrates.........the major conttribuutions to our energy production.
     a.provide
     b.provides
     c.providing
     d.provided
Seperti pada soal sebelumnya,kalimat yang menyatakan kebenaran umum wajib menggunakan kalimat bentuk present.Kata kerja present yang sesuai untuk kalimat ini adalah provide.


Terimakasih telah membaca soal-soal TOEFL dan pembahasannya di blog kami. 















    




















































Comments

Popular posts from this blog

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(READING)

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(READING)

TRIK JITU MENGERJAKAN SOAL TOEFL(READING)